Monday, February 2, 2015

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Tutorial ini akan membahas mengenai bagaimana Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6, banyak sekali pertanyaan tentang efek ini dari teman teman sesama photographer, dan memang dengan menggunakan tekhnik editing untuk mengubah foto menjadi Fish eye akan menambah foto semakin berkesan dan membuat objek seperti memiliki nilai seni tersendiri, tentunya akan membuat kita merasa senang dengan menggunakan efek fish eye unik ini.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Untuk Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6 ini sangatlah mudah, hanya dibutuhkan beberapa langkah dan selesai, Anda bisa menunjukan hasil karya editing kepada teman di social media facebook, instagram ataupun twitter, Penasaran bagaimana Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6 ? ikuti tutorial dibawah ini dengan perlahan dan pasti. Selamat mengikuti.

Pertama buka Foto atau gambar yang akan kita edit di Photoshop CS6, dan gunakan eliptical marquee tool, Seleksi objek yang akan kita edit nantinya.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Saat proses seleksi gunakan tombol Shift agar terbentuk lingkaran utuh, hasil seleksi kurang lebih akan terlihat seperti ini.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Selanjutnya pilih menu select lalu klik Inverse, lalu klik delete, dan pilih dengan mode black, biarakan dalam mode normal dan Opacity sebesar 100%, untuk lebih jelasnya Anda bisa lihat seperti beberapa screen shoot dibawah ini.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Dari proses diatas akan menghasilkan objek yang terseleksi terpisah dari objek yang tidak penting lainnya dan tentunya secara otomatis akan terbuat background berwarna hitam. Seperti gambar dibawah ini, apabila berhasil seperti gambar dibawah, lanjutkan dengan menggunakan menu select dan inverse kembali.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Sekarang klik menu Filter dan pilih Distort dan gunakan spherize.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Atur Amount sesuai kebutuhan, di sini saya menggunakan Amount sebesar 100%, dan hasilnya bisa terlihat jelas pada gambar akhir nanti.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Bagaimana kawan ? sangat mudah bukan untuk membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6, terlihat jelas efek tersebut setelah proses editing yang mudah dan jelas, Sebenarnya banyak cara lain untuk membuat efek Fish eye di photoshop atau software editing foto lainnya, akan tetapi ini adalah salah satu Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6 yang sangat mudah dan bisa Anda praktekan langsung dengan benar.

Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6

Demikian tutorial mengenai Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6 yang bisa saya bagikan, semoga tutorial Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6 ini dapat membantu Anda dalam mengola foto dan mengkreasikan foto. Temukan tutorial lainnya yang lebih menarik di edit foto tutorial blog, selamat mencoba dan semoga berhasil!.


Cara Membuat Efek Fisheye di Photoshop CS6 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: arbi

0 comments:

Post a Comment

Terimakasih sudah berkunjung di Edit Foto Tutorial

Silahkan berkomentar dengan sopan, baik, dan benar.